Lowongan Kerja PT SKF Indonesia Terbaru 2020
PT SKF Indonesia adalah perusahaan patungan multi nasional atau Join Venture antara perusahaan AB SKF dan PT Astra Otoparts Group, PT SKF Indonesia memproduksi bearing untuk produk mayoritas 2W, 4W dan juga mengekspor beberapa produk di seluruh Asia Pasific. Pada tahun 1986, SKF menjadi produsen bantalan yang sangat berkontribusi pada pengembangan Industri Otomotif di Indonesia.
PT SKF Indonesia sedang membuka Lowongan Kerja untuk talenta - talenta muda yang siap bergabung dengan TIM Produksi, berikut ini kualifikasi dan persyaratannya :
Posisi Operator Produksi
Kualifikasi :
- Usia maksimal 23 Tahun (per November 2020)
- Pendidikan minimal SMK / Sederajat dengan jurusan Teknik
- Nilai rata-rata Rapor minimal 7,5
Persyaratan berkas lamaran kerja yang dibutuhkan PT SKF Indonesia adalah :
- CV / Daftar Riwayat Hidup
- Scan KTP
- Scan KK
- Scan Ijazah terakhir
- Scan Transkrip Nilai dan rapor
Apabila anda berminat untuk melamar kerja di PT SKF Indonesia untuk bagian Operator Produksi, dan memenuhi kriteria diatas, silahkan kirimkan CV lamaran kerja anda via email dibawah ini :
Alamat Email Recruitment PT SKF Indonesia
Kirim ke : nur.rachmah@skf.com - Baca Juga : Cara Daftar Kerja Via Email
Dengan subject email : Lamaran Operator Produksi_(Jurusan)_(Nama)
Alamat PT SKF Indonesia
Jalan Tipar - Inspeksi Cakung Drain, Cakung, RT.1/RW.9,
Kec. Cakung, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta 13910
Semua proses seleksi karyawan baru di PT SKF Indonesia tidak dipungut biaya, pastikan rekan rekan mengirim berkas CV lamaran kerja terbaru serta dilengkapi dengan dokumen yang dibutuhkan. Ikuti terus dan gabung di grup facebook INFO LOKER CIKARANG dan follow instagram @interviewhrd untuk update informasi Lowongan kerja terbaru setiap saat.